close

Biaya Kuliah Universitas Sriwijaya – UNSRI 2024

Universitas Sriwijaya (UNSRI) menjadi pilihan banyak pelajar, yang ingin melanjutkan pendidikan tinggi. Perguruan tinggi yang terletak di Sumatra selatan ini, merupakan kampus unggulan yang ada di Palembang dengan pusat utama administrasi di Indralaya.

Sebelum kamu memutuskan untuk berkuliah di UNSRI, ada baiknya kamu mengetahui rincian biaya kuliah yang ada di UNSRI. Ada 3 jalur utama untuk kamu yang ingin masuk ke kampus ini, pertama ada yang namanya SNBP berdasarkan seleksi nilai raport, SNBT berdasarkan nilai UTBK, dan jalur mandirinya.

Uang Kuliah Tunggal (UKT) yang di UNSRI beragam, menyesuaikan dengan jalur yang ada. Beberapa faktor lain yang mempengaruhi biaya kuliah di UNSRI diantaranya adalah Golongan UKT, dan Pendapatan Orang Tua.

Biaya Kuliah SNBP dan SNBT UNSRI

Rincian biaya kuliah di UNSRI

Biaya kuliah yang kamu dapatkan di UNSRI bisa berbeda antara kamu dan temanmu. Berikut ini adalah list biaya kuliah yang ada di UNSRI untuk jenjang pendidikan Sarjana dan Diploma pada jalur SNBP dan SNBT.

download_ukt_unsri.pdf

Baca Juga: Akreditasi dan Jurusan di UNSRI

Biaya Kuliah Program Magister dan Doktor UNSRI

Untuk kamu yang akan melanjutkan pendidikan kejenjang S2 atau S3, kamu bisa mlihat rincian UKT yang harus dibayarkan.

download_ukt_magister_doktor_unsri.pdf

Biaya Kuliah Jalur Mandiri UNSRI

Kamu yang lolos jalur mandiri UNSRI, akan mendapat UKT tertinggi di UNSRI. Adapun untuk yang diterima di jurusan Pendidikan Dokter UNSRI di jalur USM, akan dikenakan biaya BOP.

PROGRAM STUDIJENJANGBIAYA UKT PER SEMESTER (RP)
TEKNIK SIPILS1Rp. 9.120.000
TEKNIK PERTAMBANGANS1Rp. 9.120.000
TEKNIK KIMIAS1Rp. 9.120.000
TEKNIK MESINS1Rp. 9.120.000
TEKNIK ELEKTROS1Rp. 9.120.000
PENDIDIKAN DOKTERS11. BOP : Rp. 200.000.000 (Dibayar sekali pada saat masuk)
2. Preklinik : Rp. 30.000.000 / semester
3. Klinik : Rp. 45.000.000 / semester.
PENDIDIKAN DOKTER GIGIS1Rp. 13.200.000
MATEMATIKAS1Rp. 2.250.000
FISIKAS1Rp. 2.250.000
KIMIAS1Rp. 2.250.000
BIOLOGIS1Rp. 2.250.000
AGRIBISNISS1Rp. 4.900.000
TEKNOLOGI HASIL PERTANIANS1Rp. 4.900.000
TEKNIK PERTANIANS1Rp. 4.900.000
PEND. MATEMATIKAS1Rp. 5.520.000
PEND BIOLOGIS1Rp. 5.520.000
PEND. KIMIAS1Rp. 5.520.000
PEND FISIKAS1Rp. 5.520.000
ILMU KESEHATAN MASYARAKATS1Rp. 6.500.000
ARSITEKTURS1Rp. 9.120.000
ILMU KELAUTANS1Rp. 2.250.000
BUDIDAYA PERAIRANS1Rp. 4.900.000
TEKNOLOGI HASIL PERIKANANS1Rp. 4.900.000
ILMU KEPERAWATANS1Rp. 9.900.000
PEND TEKNIK MESINS1Rp. 5.520.000
SISTEM KOMPUTERS1Rp. 8.000.000
TEKNIK INFORMATIKAS1Rp. 8.000.000
SISTEM INFORMASIS1Rp. 8.000.000
AGROEKOTEKNOLOGIS1Rp. 4.900.000
PETERNAKANS1Rp. 4.900.000
FARMASIS1Rp. 6.250.000
TEKNIK GEOLOGIS1Rp. 9.120.000
PSIKOLOGIS1Rp. 12.000.000
ILMU TANAHS1Rp. 4.900.000
AGRONOMIS1Rp. 4.900.000
PROTEKSI TANAMANS1Rp. 4.900.000
GIZIS1Rp. 7.500.000
KESEHATAN LINGKUNGANS1Rp. 7.500.000
EKONOMI PEMBANGUNANS1Rp. 7.200.000
ILMU HUKUMS1Rp. 7.800.000
MANAJEMENS1Rp. 7.200.000
AKUNTANSIS1Rp. 7.200.000
ADMINISTRASI PUBLIKS1Rp. 6.480.000
SOSIOLOGIS1Rp. 6.480.000
PPKNS1Rp. 5.520.000
PEND SEJARAHS1Rp. 5.520.000
PEND EKONOMIS1Rp. 5.520.000
PEND BHS, SATRA IND & DAERAHS1Rp. 5.520.000
PEND BHS INGGRISS1Rp. 5.520.000
PENJASKESS1Rp. 5.520.000
BIMB & KONSELINGS1Rp. 5.520.000
PGSDS1Rp. 5.520.000
PAUDS1Rp. 5.520.000
ILMU KOMUNIKASIS1Rp. 7.800.000
PENDIDIKAN MASYARAKATS1Rp. 5.520.000
ILMU HUBUNGAN INTERNASIONALS1Rp. 7.800.000

Semoga informasi ini bermanfaat ya, untuk kamu yang akan lanjut kuliah di Universitas Sriwijaya. Bagikan juga informasi ini keteman-temanmu yang akan melanjutkan kuliah ke UNSRI.

Baca Juga: Daya Tampung dan Peminat SNBP UNSRI

Sumber Referensi:

https://usmb.unsri.ac.id/Main/ukt_prodi

https:// report.unsri.ac.id/index.php/public/file/view/f10001/i0005/j0005/9

Tim Kampus

Platform Pendidikan digital yang berdiri sejak 2019 banyak membagikan Tips belajar, Info Kampus, dan Materi belajar gratis.

Artikel Terkait

Back to top button