3 Jurusan Paling Banyak Peminat di SBMPTN UIN AR-RANIRY 2020/2021

Jurusan Paling Banyak Peminat di SBMPTN UIN AR-RANIRY 2020/2021 – Universitas Islam Negeri Ar-Raniry, disingkat UINAR, merupakan Perguruan Tinggi Negeri yang terletak di Banda Aceh Provinsi Aceh. UIN Banda Aceh diberi nama Ar-Raniry yaitu seorang Ulama penasehat Kesultanan Aceh pada masa kepemimpinan Sultan Iskandar Tsani (Iskandar II).
Lahirnya IAIN Ar-Raniry didahului dengan berdirinya Fakultas Syari’ah pada tahun 1960 dan Fakultas Tarbiyah tahun 1962 sebagai cabang dari IAIN Sunan Kalidjaga Yogyakarta. Di samping itu pada tahun yang sama (1962), didirikan pula Fakultas Ushuluddin sebagai Fakultas swasta di Banda Aceh. Setelah beberapa tahun menjadi cabang dari IAIN Yogyakarta, fakultas-fakultas tersebut berinduk ke IAIN Syarif Hidayatullah Jakarta selama enam bulan sampai IAIN Ar-Raniry diresmikan. Pada saat diresmikan pada tanggal 5 Oktober 1963, dengan dikeluarkannya Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia Nomor 89 Tahun 1963.
Berikut ini rangkuman untuk jurusan-jurusan yang banyak diminati di SBMPTN UIN AR-RANIRY yang telah dirangkum versi Kampusimpian.com
Peminat UIN AR-RANIRY Tahun 2020
No Jurusan Peminat 2020 1 TEKNOLOGI INFORMASI 114 2 PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMASI 102 3 EKONOMI SYARIAH 94
Baca Juga :
Demikian informasi terkait Peminat SBMPTN UIN AR-RANIRY. Semoga bermanfaat!