close
Uncategorized

Soal UAS Penjaskes Kelas 1 SD/MI + Kunci Jawaban

Hallo adik-adik semua, udah mulai UAS ya? Gimana nih belajarnya udah belum? Kalo bingung latihan darimana dulu, Kamu bisa mulai dari latihan mengerjakan Soal-soal UAS Penjaskes berikut. Asah kemampuan Kamu, dengan menjawab soal ini. Bisa jadi nanti soal yang adik-adik pelajari dari sini malah keluar.

Ini dia Soal UAS Penjaskes untuk Kelas 1 SD/MI, semoga bisa jadi bahan belajar kamu ya….

Soal UAS Pilihan Ganda Penjaskes Kelas 1 SD/MI

1).Bentuknya Bulat Biasa Ditendang dan Dilempar…

A. Telur

B. Roti

C. Bola

2). Gerakan Olahraga Yang Diajarkan Pak Unang Meniru Katak, Yaitu…

A. Berlari

B. Melompat

C. Tiduran

3). “Siap Gerak!” Kata Pak Guru, Maka Badan Kita Harus…

A. Miring

B. Bungkuk

C. Tegak

4). “Istirahat ditempat Gerak!” Apabila mendengar seruan tersebut, Sikap Kaki Kita…

A. Tutup

B. Buka

C. Lipat

5). Minuman Yang Sehat Melengkapi Makanan Bergizi Yaitu…

A. Buah

B. Susu

C. Roti

1 2 3 4 5Laman berikutnya

Kampus Impian

Platform Pendidikan digital yang berdiri sejak 2019 banyak membagikan Tips belajar, Info Kampus, dan Materi belajar gratis.
Back to top button