close
Nilai Raport SNBP

Rata Rata Nilai Raport SNBP Untuk Masuk UNAND 2024 – 2025

Kampusimpian.com akan membagikan daftar nilai raport yang banyak lolos dan diterima masuk Universitas Andalas (UNAND). Untuk Kamu yang penasaran berapa sih, rata rata nilai raport yang banyak lolos di jurusan UNAND. Yuk kita bahas bersama-sama!!!

Sebagai catatan Nilai Raport UNAND yang dibagikan merupakan hasil survei ke peserta yang pernah lolos mengikuti seleksi SNBP di UNAND dan juga sebagian merupakan hasil analisis tim kami, berdasarkan tahun sebelumnya.

Faktor lain juga berpengaruh dalam kelulusan Kamu pada jalur SNBP, misalnya Indeks Sekolah, Prestasi, Jumlah Kuota , dan Keketatan Jurusan. 

Baca Juga: Rata Rata Nilai UTBK Masuk UNAND

Sekilas Tentang UNAND

Universitas Andalas (Unand) adalah perguruan tinggi negeri di Indonesia yang terletak di Kota Padang, Sumatra Barat. Unand merupakan universitas tertua di luar Pulau Jawa yang dibuka secara resmi pada tanggal 23 Desember 1955 oleh Wakil Presiden Mohammad Hatta.

Unand memiliki 12 fakultas dan 156 program studi, yang tersebar di dua kampus di Padang dan Payakumbuh.  Unand memiliki visi untuk menjadi universitas unggul di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Unand juga berkomitmen untuk menghasilkan lulusan yang berkarakter, berdaya saing, dan mampu berkontribusi dalam pembangunan bangsa.

Baca Juga: Passing Grade UNAND Jalur SNBP dan SNBT 

Nilai Raport SNBP UNAND 2023

PRODI SNBP UNANDSTRATANILAI RAPORT
KEDOKTERANS193,18
KIMIAS187,67
PETERNAKAN ( KAMPUS II PAYAKUMBUH)S186,67
TEKNIK MESINS189,87
AKUNTANSID-III86,45
FARMASIS193,36
EKONOMI (KAMPUS 2 PAYAKUMBUH)S186,72
SASTRA INDONESIAS187,20
TEKNOLOGI HASIL PERTANIANS187,99
TEKNIK KOMPUTERS190,38
SASTRA MINANGKABAUS186,55
HUBUNGAN INTERNASIONALS190,20
PERBANKAN DAN KEUANGAND-III86,33
MANAJEMEN (KAMPUS 2 PAYAKUMBUH)S187,28
MANAJEMENS192,88
ADMINISTRASI PUBLIKS191,39
PENYULUHAN PERTANIANS186,87
AGRIBISNISS191,85
PROTEKSI TANAMANS187,06
ILMU POLITIKS188,61
ANTROPOLOGI SOSIALS188,07
INFORMATIKAS186,00
TEKNIK ELEKTROS189,47
TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIANS187,26
KESEHATAN MASYARAKATS192,84
KEBIDANANS190,50
ILMU TANAHS187,48
SISTEM INFORMASIS191,59
AGROEKOTEKNOLOGIS187,12
PETERNAKANS189,33
TEKNIK PERTANIAN DAN BIOSISTEMS187,70
PSIKOLOGIS192,29
AKUNTANSIS191,67
ILMU BIOMEDISS189,64
FISIKAS186,60
GIZIS192,05
SASTRA JEPANGS186,98
TEKNIK INDUSTRIS190,67
MATEMATIKAS187,96
BIOLOGIS188,01
KEDOKTERAN GIGIS191,48
SASTRA INGGRISS188,08
ADMINISTRASI PERKANTORAND-III86,34
SEJARAHS187,00
TEKNIK LINGKUNGANS190,09
SOSIOLOGIS189,11
AGROTEKNOLOGIS190,18
KEPERAWATANS192,42
HUKUMS193,12
ILMU KOMUNIKASIS192,55
MANAJEMEN PEMASARAND-III86,07
TEKNIK SIPILS191,52
EKONOMIS188,87

Nilai Raport UNAND  Tahun 2022

Kami juga merangkum data nilai raport UNAND sejak tahun 2022, pada saat itu seleksinya masih dikenal dengan sebutan SNMPTN.

Nilai Raport Saintek UNAND

NoProdiNilai Raport
1Agribisnis88,51
2Agroekoteknologi83,85
3Agroteknologi84,97
4Biologi83,88
5Farmasi89,50
6Fisika83,54
7Gizi87,83
8Ilmu Biomedis84,07
9Ilmu Tanah83,75
10Kebidanan85,13
11Kedokteran89,39
12Kedokteran Gigi87,83
13Keperawatan88,79
14Kesehatan Masyarakat89,04
15Kimia83,97
16Matematika84,76
17Penyuluhan Pertanian83,34
18Peternakan85,23
19Peternakan ( Kampus Ii Payakumbuh)83,08
20Proteksi Taprodin83,75
21Psikologi88,92
22Sistem Informasi88,70
23Teknik Elektro87,55
24Teknik Industri88,45
25Teknik Komputer86,86
26Teknik Lingkungan86,85
27Teknik Mesin86,36
28Teknik Pertanian Dan Biosistem83,88
29Teknik Sipil88,94
30Teknologi Hasil Pertanian84,74
31Teknologi Industri Pertanian83,55

Nilai Raport Soshum UNAND

NoProdiNilai Raport
1Administrasi Publik86,57
2Akuntansi87,70
3Antropologi Sosial85,37
4Ekonomi85,73
5Ekonomi (Kampus 2 Payakumbuh)83,52
6Hubungan Internasional86,41
7Hukum89,85
8Ilmu Komunikasi88,31
9Ilmu Politik85,59
10Manajemen88,86
11Manajemen (Kampus 2 Payakumbuh)84,91
12Sastra Indonesia84,92
13Sastra Inggris85,74
14Sastra Jepang84,27
15Sastra Minangkabau83,51
16Sejarah83,85
17Sosiologi85,92

Informasi terkait dengan Rata Rata Nilai Raport SNBP Masuk UNAND 2024 – 2025 semoga dapat digunakan dengan bijak. Bagikan juga ke teman-temanmu yang membutuhkan!

Kampus Impian

Platform Pendidikan digital yang berdiri sejak 2019 banyak membagikan Tips belajar, Info Kampus, dan Materi belajar gratis.
Back to top button

Pemblokir Iklan Terdeteksi

Silakan untuk Menonaktifkan Adblocker ya, agar bisa mengakses semua layanan ini secara gratis!