close

Daya Tampung SNBT UNPATTI dan Peminatnya 2024 – 2025

Daya Tampung SNBT UNPATTI dan Peminatnya Terbaru 2024. Update Daya Tampung SNBT Universitas Pattimura (UNPATTI). Data ini dapat Kamu gunakan untuk mengikuti seleksi masuk PTN jalur SNBT pada tahun 2024 – 2025. Cek juga semua Peminat SNBT UNPATTI melalui laman ini.

Universitas Pattimura, yang didirikan berkat prakarsa Dr. J.B. Sitanala dan sejumlah tokoh masyarakat, berawal dari pendirian Yayasan Perguruan Tinggi Maluku Irian Barat pada 20 Juli 1955. Cornelis Loppies memimpin yayasan ini yang berhasil mendirikan Fakultas Hukum pada 3 Oktober 1956, menjadikan tanggal tersebut sebagai hari lahir Universitas Pattimura. 

Perkembangannya terus berlanjut: Fakultas Sosial dan Politik dibuka pada 6 Oktober 1959, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan pada 10 September 1961, serta dua fakultas ilmu eksak, yaitu Fakultas Pertanian Kehutanan dan Fakultas Peternakan pada 1 September 1963.

Pada 1 Agustus 1962, Yayasan Perguruan Tinggi Maluku Irian Barat berubah status menjadi Universitas Negeri berdasarkan Surat Keputusan Menteri PTIP Nomor 99 tahun 1962 tanggal 8 Agustus 1962. Universitas ini awalnya memiliki lima fakultas, termasuk Fakultas Hukum, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Fakultas Pertanian Kehutanan, serta Fakultas Peternakan.

Keputusan Presiden Nomor 66 Tahun 1963 tanggal 23 April 1963 menetapkan nama Universitas ini sebagai Universitas Pattimura, sesuai dengan kehendak Presiden Soekarno.

Fakultas Ekonomi dibuka pada 15 September 1965, sedangkan Fakultas Teknik memanfaatkan bangunan Fakultas Teknologi Ambon (FTA) pada 16 April 1970. Pada Agustus 1964, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan berubah status menjadi IKIP Jakarta Cabang Ambon, kemudian pada 16 September 1969, IKIP Jakarta Cabang Ambon diintegrasikan kembali menjadi dua fakultas di Universitas Pattimura.

Pada tahun 1974, Fakultas Peternakan mengalami perubahan dengan penambahan jurusan Perikanan, sehingga berganti nama menjadi Fakultas Peternakan/Perikanan.

Daya Tampung SNBT UNPATTI 2023

SNBT merupakan singkatan dari Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi yang merupakan salah satu jalur dalam seleksi masuk PTNi. Jalur ini menjadi pengganti dari Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN).

Berikut ini adalah data Daya Tampung SNBT UNPATTI semua prodi:

PRODIJENJANGDAYA TAMPUNG 2023PEMINAT 2022
ADMINISTRASI PENDIDIKANS12015
AGRIBISNISS13236
AGROBISNIS PERIKANANS15026
AGROTEKNOLOGIS11624
AKUNTANSIS1160277
AKUNTANSI (PSDKU KAB. ARU)S1250
AKUNTANSI (PSDKU KAB. MBD)S1250
BIMBINGAN KONSELINGS12436
BIOLOGIS16043
BIOTEKNOLOGIS125(Prodi Baru)
BUDIDAYA PERAIRANS1259
EKONOMI PEMBANGUNANS119076
FARMASIS125(Prodi Baru)
FISIKAS1257
IL. ADM. NEGARAS110099
IL. HUKUMS1220367
IL. KELAUTANS15036
IL. PEMERINTAHANS110089
ILMU HUKUM (PSDKU KAB. ARU)S1253
ILMU HUKUM (PSDKU KAB. MBD)S1251
ILMU KOMPUTERS138(Prodi Baru)
ILMU KOMUNIKASIS180114
ILMU LINGKUNGANS110(Prodi Baru)
ILMU TANAHS1106
KEHUTANANS14046
KIMIAS12513
MAJEMEN SUMB.PERAIRANS14018
MANAJEMENS1160313
MATEMATIKAS14018
PEMANFAATAN SD PERIKANANS14817
PEMULIAAN TANAMANS1104
PEND. BAHASA INDONESIAS13656
PEND. BAHASA INGGRISS14884
PEND. BAHASA INGGRIS (PSDKU KAB. ARU)S1131
PEND. BAHASA INGGRIS (PSDKU KAB. MBD)S1131
PEND. BAHASA JERMANS12015
PEND. BIOLOGIS14845
PEND. FISIKAS1257
PEND. GURU SEKOLAH DASAR (PSDKU KAB. ARU)S1253
PEND. GURU SEKOLAH DASAR (PSDKU KAB. MBD)S1253
PEND. JASMANI, KESEHATAN, DAN REKREASI (PSDKU KAB. ARU)S1302
PEND. KIMIAS12511
PEND. LUAR SEKOLAHS1256
PEND. MATEMATIKAS13624
PENDIDIKAN AKUNTANSIS125(Prodi Baru)
PENDIDIKAN DOKTERS160880
PENDIDIKAN EKONOMIS13626
PENDIDIKAN GEOGRAFIS14023
PENDIDIKAN MATEMATIKA (PSDKU KAB. ARU)S1130
PENDIDIKAN MATEMATIKA (PSDKU KAB. MBD)S1130
PENDIDIKAN SEJARAHS14048
PENGELOLAAN HUTANS110(Prodi Baru)
PENJASKESREKS17517
PENYULUHAN PERTANIANS1208
PERENCANAAN WILAYAH DAN KOTAS110072
PETERNAKANS1813
PETERNAKAN (PSDKU KAB. MBD)S1131
PGSD S1S17298
PPKNS13221
SOSIOLOGIS110050
STATISTIKAS16061
TEK. HASIL PERIKANANS15018
TEK. HASIL PERTANIANS11612
TEKNIK GEOFISIKAS11610
TEKNIK GEOLOGIS11652
TEKNIK INDUSTRIS16476
TEKNIK KIMIAS1108
TEKNIK MESINS18049
TEKNIK PERKAPALANS14019
TEKNIK PERMINYAKANS116158
TEKNIK SIPILS188177
TEKNIK SISTIM PERKAPALANS13512
TEKNIK TRANSPORTASI LAUTS1406

>> Lihat Semua Daya Tampung SNBT PTN <<

Data yang kami bagikan sesuai dengan data resmi Panitia seleksi masuk PTN. Jika ada perubahan, mengenai data Daya Tampung SNBT Dan Peminat UNPATTI 2024 – 2025 kami akan perbarui melalui website Kampus Impian. Semoga kamu diterima masuk UNPATTI tahun ini ya!🙏

Tim Edu

Platform Pendidikan digital yang berdiri sejak 2019 banyak membagikan Tips belajar, Info Kampus, dan Materi belajar gratis.

Artikel Terkait

Back to top button

Hemzz, kamu pakai adBlocker yaa 😥?

Dengan adanya iklan, kamu mendukung kami untuk terus mengembangkan situs ini menjadi lebih baik lagi. Silakan nonaktifkan... Makasih ya 😁✌🏼