Rata Rata Nilai Raport SNBP 2023UNIMED

Rata Rata Nilai Raport SNBP UNIMED 2023

Kampusimpian.com – Nilai raport Kampus UNIMED menjadi salah satu bagian yang menarik oleh para peserta SNMPTN. UNIMED sendiri masuk sebagai kategori unggulan di Sumatra Utara. Untuk kamu yang belum tau, dulunya Universitas Negeri Medan dijuluki sebagai Institut Keguruan dan Ilmu Pendidikan Medan (IKIP Medan).

Baca Juga: Daya Tampung dan Peminat SNMPTN UNIMED 

Kabar menariknya ditahun ini UNIMED masuk dalam kategori perguruan tinggi terbaik ke 21  di Indonesia yang dirilis oleh Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Kemenristekdikti).

Baca Juga: Passing Grade SNMPTN + SBMPTN UNIMED

Berikut ini adalah daftar prediksi nilai raport Minimal untuk lulus di SNMPTN UNIMED:

JurusanNilai Raport
ILMU KEOLAHRAGAAN78,20
PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN85,31
FISIKA78,30
PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO83,56
PENDIDIKAN TEKNIK OTOMOTIF87,88
KIMIA78,78
PENDIDIKAN TEKNIK MESIN81,88
TEKNIK ELEKTRO79,62
MATEMATIKA84,81
BIOLOGI83,84
TEKNIK SIPIL86,84
PENDIDIKAN IPA79,53
PENDIDIKAN FISIKA86,67
PENDIDIKAN KIMIA79,87
PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN KOMPUTER78,18
ILMU KOMPUTER87,40
GIZI87,84
PENDIDIKAN BIOLOGI80,48
PENDIDIKAN MATEMATIKA80,55
JurusanNilai Raport
SENI PERTUNJUKAN86,09
PENDIDIKAN BAHASA PERANCIS83,60
PENDIDIKAN BAHASA JERMAN84,84
PENDIDIKAN SENI RUPA80,83
PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH (PLS)81,10
PENDIDIKAN SENI TARI83,57
PENDIDIKAN SENI MUSIK85,36
BISNIS DIGITAL83,20
KEWIRAUSAHAAN78,03
PENDIDIKAN BISNIS83,73
PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA (PKO)82,05
SASTRA INDONESIA82,79
PENDIDIKAN AKUNTANSI84,07
PEND. JASMANI, KESEHATAN & REKREASI81,93
ILMU EKONOMI87,54
PENDIDIKAN EKONOMI82,41
PENDIDIKAN ANTROPOLOGI87,61
SASTRA INGGRIS84,82
PEND. GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI80,40
PENDIDIKAN TATA RIAS83,84
PENDIDIKAN SEJARAH79,72
PEND. PANCASILA & KEWARGANEGARAAN (PPKN)80,92
PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN78,95
PENDIDIKAN GEOGRAFI85,18
PENDIDIKAN TATA BOGA81,78
PENDIDIKAN TATA BUSANA82,61
AKUNTANSI79,80
PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS83,98
PEND. BAHASA, SASTRA INDONESIA & DAERAH79,14
PENDIDIKAN BIMBINGAN DAN KONSELING79,32
MANAJEMEN80,30
PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR (PGSD)80,58

Oh ya nilai raport ini didapatkan dari perhitungan matematis ya (prediksi), dengan perhitungan komputer. Semoga bermanfaat…!!!

Back to top button