close

Daya Tampung SNBT UPN Jakarta dan Peminatnya 2024 – 2025

Daya Tampung SNBT UPN Jakarta dan Peminatnya 2024. Berikut ini adalah kuota yang disediakan oleh UPN “Veteran” Jakarta jalur SNBT semua jurusan. Data ini dapat Kamu gunakan untuk mengikuti seleksi masuk PTN jalur SNBT pada tahun 2024 – 2025. Kamu dapat mengukur seberapa besar persaingan kamu masuk UPN Jakarta melalui data ini, jadi jangan lupa disave ya!

UPN “Veteran” Jakarta, didirikan pada 21 Februari 1967, awalnya adalah universitas kedinasan yang dimiliki oleh Departemen Pertahanan dan Keamanan RI. Namun, pada tahun 1994, berubah status menjadi swasta dan kemudian pada 2014, berubah lagi menjadi Perguruan Tinggi Negeri (PTN).

Awalnya hanya memiliki tiga akademi, UPN “Veteran” Jakarta sekarang telah berkembang menjadi memiliki 6 fakultas, 2 akademi, dan 1 program pascasarjana. Kampusnya terletak di Jalan RS Fatmawati, Pondok Labu, Jakarta Selatan, serta daerah Limo, Cinere, Depok, Jawa Barat, beserta kampus ketiga untuk Program Pascasarjana di Jalan Batu, Gambir, Jakarta Pusat.

Sejarah UPN “Veteran” Jakarta mencatat perubahan status dari kedinasan menjadi swasta dan akhirnya menjadi PTN. Berbagai perubahan ini mempengaruhi pembinaan universitas ini, dari Yayasan Kejuangan Panglima Besar Sudirman hingga Kementerian Pertahanan RI.

UPN “Veteran” Jakarta memiliki lambang yang bermakna simbolis, mengandung elemen-elemen seperti bentuk persegi lima, bunga melati, nyala api, dan elemen lain yang mewakili semangat, ilmu, pengabdian kepada negara, serta nilai-nilai kepahlawanan. Tulisan “Universitas Pembangunan Nasional ‘Veteran’ Jakarta” menjadi representasi dari tujuan universitas tersebut dalam mendidik kader-kader untuk kemajuan bangsa Indonesia di wilayah DKI Jakarta.

Daya Tampung SNBT UPN Jakarta 2023

SNBT merupakan singkatan dari Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi yang merupakan salah satu jalur dalam seleksi masuk PTNi. Jalur ini menjadi pengganti dari Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN).

Berikut ini adalah data Daya Tampung SNBT UPN Jakarta semua prodi:

NOPRODIJENJANGKUOTA 2023PEMINAT 2022
1TEKNIK MESINS153489
2TEKNIK PERKAPALANS135235
3TEKNIK INDUSTRIS153933
4INFORMATIKAS1881.640
5SISTEM INFORMASIS1881.507
6KEDOKTERANS11103.118
7KEPERAWATANS1651.564
8KESEHATAN MASYARAKATS1801.643
9GIZIS1501.307
10TEKNIK ELEKTROS153428
11FARMASIS1301.092
12FISIOTERAPIS133647
13MANAJEMENS11403.066
14AKUNTANSIS11201.680
15HUBUNGAN INTERNASIONALS11201.584
16ILMU KOMUNIKASIS11604.291
17HUKUMS12402.337
18EKONOMI PEMBANGUNANS160951
19EKONOMI SYARIAHS140645
20ILMU POLITIKS11001.290
21SAINS INFORMASIS140(Prodi Baru)
22KEPERAWATAND-III40(Prodi Baru)
23FISIOTERAPID-III30(Prodi Baru)
24SISTEM INFORMASID-III60(Prodi Baru)
25PERBANKAN DAN KEUANGAND-III40(Prodi Baru)
26AKUNTANSID-III40(Prodi Baru)

>> Lihat Semua Daya Tampung SNBT PTN <<

Silakan simpan dan bagikan ke teman-temanmu yang membutuhkan informasi ini ya! Jika ada update terbaru Daya Tampung SNBT UPN Jakarta 2025 kami akan bagikan di website Kampus Impian. Good Luck, semoga berhasil masuk UPN Jakarta ya!🙏

Tim Edu

Platform Pendidikan digital yang berdiri sejak 2019 banyak membagikan Tips belajar, Info Kampus, dan Materi belajar gratis.

Artikel Terkait

Back to top button

Hemzz, kamu pakai adBlocker yaa 😥?

Dengan adanya iklan, kamu mendukung kami untuk terus mengembangkan situs ini menjadi lebih baik lagi. Silakan nonaktifkan... Makasih ya 😁✌🏼