Download 100+ Kumpulan Prediksi Soal dan Pembahasan USM STIS 2020/2021 PDF
Kampusimpian.com – Salah satu sekolah kedinasan yang paling diminati adalah STIS. Tahukah kamu apa itu STIS? STIS atau yang disebut sebagai Sekolah Tinggi Ilmu Statistik (STIS)/ Politeknis Statistika STIS merupakan institusi pendidikan kedinasan dibawah naungan Badan Pusat Statistik Republik Indonesia (BPS RI) dan telah mengalami peningkatan status dari Akademi Ilmu Statistik (AIS). AIS sendiri didirikan pada tanggal 11 Agustus 1958. Untuk itu pada update kita kali ini akan membagikan Prediksi Soal dan Pembahasan USM STIS.
Baca Juga: 100+ Contoh Soal dan Pembahasan STMKG
STIS ini bisa dibilang sangat cocok banget untuk kalian yang suka hitung-hitungan, terutama yang dulu sekolahnya suka pelajaran Matematika Recomended banget sih. Soal-soal ini merupakan soal tahun lalu, namun tidak masalah menurut kita untuk dibagikan. Kita yakin kalian butuh banyak referensi untuk melihat bentuk-bentuk soal STIS itu sendiri.
Baca Juga: 100+ Contoh Soal dan Pembahasan IPDN
Jadi soal ini bukan soal Resmi ya, melainkan soal prediksi untuk sarana belajar kalian dirumah untuk menyiapkan mengikuti USM STIS. Soal ini merupakan soal tahun-tahun sebelumnya yang kita kumpulkan jadi satu dari banyak referensi media lain.
Silakan Kumpulan soal USM STIS & Pembahasannya dibawah ini:
Soal ini kita kompres, jadi untuk membukanya silakan di Ekstrac dulu. Oke semoga soal-soal diatas dapat menambah bahan belajar kalian. Semoga bermanfaat, dan jangan lupa share ke teman-teman kalian lainnya.